Apa sih Guna Benda Silinder Hitam di Kabel Charger Laptop? Ternyata Si...

Apa kabar Sahabat Baca dan Sebarkan ? Kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk Anda baca dan ambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan isi postingan Artikel Artikel, Artikel Fakta, Artikel Pengetahuan, Artikel Teknologi, yang kami tulis ini dapat Anda pahami. Baiklah, selamat membaca.

Judul : Apa sih Guna Benda Silinder Hitam di Kabel Charger Laptop? Ternyata Si...
Link : Apa sih Guna Benda Silinder Hitam di Kabel Charger Laptop? Ternyata Si...

Baca juga


SebarSebarin.org - Teknologi di jaman sekarang ini udah makin canggih dan makin menyusut aja dibanding dulu, sampai-sampai kita sendiri nggak nyadar ketika ada sesuatu yang begitu berguna di sekitar kita. Contohnya kayak silinder hitam yang biasanya ada pada kabel usb untuk handphone , camera , joystick , kabel audio , kabel monitor (D-Sub , HDMI , Dsb). Namun yang paling sering kita temui sehari-hari pasti silinder hitam yang menempel pada kabel charger handphone maupun laptop kan. Nah, pertanyaannya benda apakah itu?



Laptop kita bisa dibilang adalah salah satu benda elektronik paling canggih dan paling mahal yang kita punyai di rumah,  Dengan mesin di dalamnya yang kompleks kayak gini, banyak hal yang bisa kita lakukan dengan laptop, Semua part-part kecil ini punya fungsinya masing-masing, sama seperti organ tubuh kita. Tapi ada satu bagian dari laptop yang juga cukup penting, tapi nggak berada di dalam laptop. Ada yang pernah merhatiin benda silinder yang biasanya ada di kabel charger ini? Biasanya silinder ini ada di charger laptop dan charger Hp. Tapi anehnya, tidak semua kabel charger Hp punya kabel silinder seperti ini.

Ternyata silinder kecil di charger laptop itu namanya ferrite bead.Dan untuk benda yang ukurannya kecil, ferrite bead juga punya peran penting supaya laptop kita bisa berjalan dengan baik. Semua part-part kecil yang ada di dalam laptop, mulai dari hard drive, motherboard, VGA, dan part lainnya, berputar dan bergetar sehingga mampu menghasilkan sebuah frekuensi radio. Casing dari laptop ini yang bakal mengurangi vibrasi getaran dan mencegah sebelum terjadinya gangguan lain. Dan beda dengan laptop, Hp nggak punya part yang bergerak kayak laptop, makanya Hp nggak bakal menciptakan frekuensi kayak gini.

Maka dari itu kabel yang terpasang di laptop kita akan beralih fungsi seperti antena. Kabel charger ini dapat memancarkan getaran laptop sebagai sebuah frekuensi radop dan mengambil sinyal tadi, sehingga inilah yang dapat menyebabkan gangguan.

Buat analogi gangguannya itu kayak apa, fungsi ferrite core sendiri itu kan untuk meredam interferensi elektromaknetik ( Electromagnetic Interference ) atau kita sebut saja dia EMI. Dampak EMI ini pada kehidupan sehari hari sering terjadi kala kita menggunakan telp, menonton tv maupun bermain komputer, kemudian gambar pada monitor kita menjadi tidak stabil ketika kita meletakkan handphone yang sedang menerima panggilan di dekat monitor. Atau kasus lain mungkin terjadi saat kita melakukan panggilan , kemudian terdengar suara seperti bunyi sandi morse ( tut-turutut-turutut-turututut ). Kurang lebih dampak yang kita rasakan adalah seperti itu.



Supaya sinyalnya nggak jadi kacau, kabel ini dipasangi silinder yang berisi ferrite. Nah, jika kalian pernah membongkar benjolan tersebut kalian mungkin akan kecewa, karna kita hanya akan menemukan silinder yang menyerupai keramik dan rapuh. Namun jangan salah , ferrite core ini terbuat dari oksida besi ( a.k.a Karat Besi) yang dilebur dengan beberapa bahan lain sehingga dapat menghasilkan medan magnet yang sangat kecil. Medan magnet ini diklaim mampu menyerap gelombang elektomagnetik yang tidak berguna. Itung-tungannya, ferrite bead ini adalah cara paling simpel dan paling hemat biaya buat mencegah adanya gangguan sinyal di antara berbagai benda elektronik yang ada di rumah kita.


Demikianlah Artikel Apa sih Guna Benda Silinder Hitam di Kabel Charger Laptop? Ternyata Si...

Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel dengan alamat link https://bacasebar.blogspot.com/2016/05/apa-sih-guna-benda-silinder-hitam-di.html

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

0 Response to "Apa sih Guna Benda Silinder Hitam di Kabel Charger Laptop? Ternyata Si..."

Post a Comment