Masya Allah, Turki Salurkan Ratusan Ribu Hewan Qurban di 130 Negara

Apa kabar Sahabat Baca dan Sebarkan ? Kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk Anda baca dan ambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan isi postingan Artikel Dunia Islam, Artikel Turki, yang kami tulis ini dapat Anda pahami. Baiklah, selamat membaca.

Judul : Masya Allah, Turki Salurkan Ratusan Ribu Hewan Qurban di 130 Negara
Link : Masya Allah, Turki Salurkan Ratusan Ribu Hewan Qurban di 130 Negara

Baca juga



[portalpiyungan.com] Ribuan hewan kurban sebagai bagian dari perayaan Hari Raya Kurban, juga dikenal sebagai Idul Adha, akan didistribusikan kepada rakyat yang membutuhkan di 130 negara. Demikian disampaikan seorang pejabat senior Badan Urusan Keagamaan Turki (the Presidency of Religious Affairs/Diyanet İşleri Başkanlığı/DİB).

Wakil Presiden DIB, Abdurrahman Çetin mengatakan jumlah hewan qurban tahun 1437 H ini mencapai 225.000 yang sebagian akan didistribusikan di 130 negara.

"125.000 dari 225.000 hewan kurban akan disembelih di luar negeri dan didistribusikan kepada orang-orang yang membutuhkan di 130 negara," kata Çetin, dilansir Daily Sabah, Kamis (1/9).

Dia mengatakan 100.000 hewan yang tersisa akan dikorbankan di dalam negeri dan didistribusikan ke ribuan orang di seluruh Turki, terutama di daerah di mana pengungsi Suriah ditampung.

Badan Urusan Keagamaan Turki (DIB) menyampaikan bagi mereka yang ingin mengambil bagian ikut berqurban dalam program ini dapat membayar 500 lira Turki ($ 169) untuk qurban luar negeri, dan 690 lira Turki untuk domestik.

Turki memang masya Allah... di era Erdogan, peran-peran sebagai Khalifah yang menaungi Umat Islam di seluruh pelosok dunia sangat terasa.

Sumber: Daily Sabah



Demikianlah Artikel Masya Allah, Turki Salurkan Ratusan Ribu Hewan Qurban di 130 Negara

Mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel dengan alamat link https://bacasebar.blogspot.com/2016/09/masya-allah-turki-salurkan-ratusan-ribu.html

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

0 Response to "Masya Allah, Turki Salurkan Ratusan Ribu Hewan Qurban di 130 Negara"

Post a Comment